ISBN/ISSN: 9786020524047
Publish Year: 2022
Penerbitan buku ini merupakan bagiain dari usaha penulis mendokumentasikan sajak-sajak yang ditulis sejak tahun 1980-an sampai dengan tahun 2012, yang sebagian besar pernah dimuat dalam sejumlah bu…
Semoga terbaca olehmu, Adinda Yang berkuasa di bayang nyata Yang bertakhta di jiwa Jatuh cinta itu sederhana Tanpa sepatah kata Tapi sepenuh rasa Jika cinta sudah meraja Tak perlu repot rindukan su…
Buku ini merupakan kumpulan puisi yang dimaknai oleh penulis sebagai buku yang lebih intim dan dekat bagi saya pribadi. Buku dengan sepilihan puisi mengingatkan perjalanan dan pertemuan bersama ane…
Berlukar liar di tubuhku adalah persembunyian terbaik bagi penjahat. Aku selalu menemukan diriku disana atau mungkin semua yang bersembunyi adalah diriku. Diburu masa lalu yang kasar, akrab dengan …
Jangan dulu patah. Masih ada waktu. Masih tersedia ruang untuk bergerak dan mencoba. Masih ada kesempatan untuk melakukannya sekali lagi, atau mungkin beberapa kali. Jangan dulu redup. Nyalakan …
Kumpulan Puisi "Sajak Jiwa" lahir sebagai upaya untuk mengabadikan sulaman kata-kata oleh mahasiswa Sastra Inggris UIN MALIKI Malang angkatan 2011 yang bergiat di Komunitas Sastra "lILIN lANTAI". M…
ISBN/ISSN: 9786021290217
Publish Year: 2015
Pamit untuk Kembali adalah buku kumpulan puisi dan cerpen karya siswa Kelas XII MIPA 4 2023. Buku ini meruapakan buku yang mereka terbitkan sebagai ucapan pamit atas kelulusan mereka. Apa yang mere…
Buku Jejak Pena Sekawan mencoba mengungkapkan selaksa rasa dalam lautan makna. Lalu lalang permasalahan yang mendera, dari manis, pahit getirnya cerita, cinta, kejamnya kehidupan, hingga hubungan a…